SEJARAH KEPERAWATAN DI DUNIA
Ternyata bukan manusia ajah yang mempunyai sejarah,
pati keperawatan bahkan kesehatan juga memiliki sejarah. Mulai dari Zaman Purba
kala sampai dengan jaman sekarang.
1.
Zaman Purbakala
Zaman purbakala atau
yang dikatakan dalam bahasa yaitu Primitive Culture nah kepercayaan
ini dikenal dengan nama Animisme.
Maksudnya Animisme adalah pada zaman dahulu
kepercayaan bahwa segala sesuatu memiliki jiwa perasaan dan niat yaitu pada
semua hewan, tumbuhan, benda – benda dan bahkan bagian dari alam seperti gunung
dan mata air.
Dimana benda – benda pada zaman dahulu
dipercaya bisa menyebuhkan bahkan diyakini kekuatan gaibnya.
2. Zaman
Keagamaan
Perkembangan keperawatan mulai bergeser kearah
spiritual dimana seseorang yang sakit dapat disebabkan karena adanya
dosa/kutukan Tuhan
3. Zaman
Masehi
Pada zaman Masehi keperawatan dimulai sejak
pada perkebangan agama nasrani, dimana pada saat itu banyak terbentuk Diakones.
4. Pertengahan
abad VI Masehi
Pada abad ini keperawatan berkembang di Asia
BaraT Daya yaitu di Timur Tengah
5. Abad
VII Masehi
Setelah pertengahan abad VI Masehi pada masa
ini mulailah muncul sebuah prinsip – prinsip dasar keperawatan kesehatan
seperti pentingnya kebersihan diri, ekebrsihan makanan dan lingkungan
6. Permulaan
abad XVI
Dengan adanya perang salib, untuk menolong
korban perang dibutuhkan banyak tenaga sukarela sebagai perawat, mereka terdiri
dari orde-orde agama, wanita-wanita yang mengikuti suami berperang dan tentara
(pria) yang bertugas rangkap sebagai perawat.
7. Perkembangan
keperawatan di Inggris
Pada tahun 1840 Inggris mengalami perubahan
besar dimana sekolah-sekolah perawat mulai bermunculan dan Florence membuka
sekolah perawat modern.
SEJARAH KEPERAWATAN DI INDONESIA
1.
Sejarah Perkembangan Keperawatan Sebelum Kemerdekaan
Pada
masa pemerintahan kolonial Belanda, perawat berasal dari penduduk pribumi yang
disebut “velpleger” dengan dibantu “zieken oppaser” sebagai penjaga orang
sakit, di Jakarta pada tahun 1819 didirikan beberapa rumah sakit, salah satunya
RS. Cipto Mangunkusumo yang didirikan pada tahun 1906 di RS. PGI dan tahun 1912
di RSCM telah menyelenggarakan pendidikan juru rawat. Namun kedatangan Jepang
(1942-1945) menyebabkan perkembangan keperawatan mengalami kemunduran
2.
Sejarah Perkembangan Keperawatan Setelah kemerdekaan
a.Periode 1945 – 1962
Perkembangan
keperawatan masih jalan di tempat. Konsep-konsep perkembangan keperawatan belum
jelas, dan bentuk kegiatan keperawatan masih berorientasi pada keterampilan
prosedural.
b. Periode 1963 – 1983
Periode
ini masih belum banyak perkembangan dalam bidang keperawatan
Pada
tahun 1972 tepatnya tanggal 17 April lahirlah organisasi profesi dengan nama
Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) di Jakarta.
c. Periode 1984 Sampai
Dengan Sekarang
Pada
tahun 1985, resmi dibukanya pendidikan S1 keperawatan, pada tahun 1992
dikeluarkannya UU No. 23 tentang kesehatan yang mengakui tenaga keperawatan
sebagai profesi dan untuk meningkatkan kualitas lulusan, pada tahun 1998
kurikulum pendidikan Ners disyahkan dan digunak
sumber :
Asmadi,2008.Konsep
Dasar Keperawatn. Jakarta: EGC
0 comments